soft skills

Mahasiswa IAIN Kerinci Asah Kreativitas dan Inovasi, Siap Raih Masa Depan Sukses

 

Sungai Penuh, 19 Oktober 2024 – Dunia kerja saat ini menuntut lebih dari sekadar kecerdasan intelektual. Kreativitas dan inovasi menjadi kunci sukses dalam menghadapi tantangan yang semakin kompleks. Memahami hal tersebut, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci menggelar Career Class dengan tema “Creativity and Innovations Skills” di Hotel Grand Kerinci.

Pusat Konseling dan Pengembangan Karir IAIN Kerinci Bekali Mahasiswa dengan Keterampilan Kolaborasi untuk Kesiapan Memasuki Dunia Kerja

 

Sungai Penuh, Pusat Konseling dan Pengembangan Karir Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci terus berupaya mencetak lulusan yang tidak hanya unggul dalam ilmu agama, tetapi juga memiliki kompetensi yang dibutuhkan dunia kerja. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan menyelenggarakan Program Unggulan Career Class, yang kali ini fokus pada pengembangan soft skills mahasiswa, khususnya kemampuan kolaborasi.